Perbedaan Frekuensi AM dan FM

Komunikasi pada dasarnya adalah pertukaran informasi diantara dua tempat yang berbeda atau berjauhan, informasi yang dimaksud ialah berupa suara (percakapan, musik). Sinyal suara tidak dapat Lansung dipancarkan karena sinyal suara bukan gelombang elektromagnetik, untuk dapat mengirim sinyal suara dengan mudah maka sinyal suara tersebut ditumpangkan pada sinyal radio (sebagai jalur pembawa) dengan frekuensi yang tinggi dari sinyal tersebut. Metode pengiriman sinyal suara dengan sinyal radio tersebut disebut modulasi, dan pada modulasi tersebut disebut modulasi analog, terdapat tiga modulasi analog yaitu: modulasi amplitudo (AM- amplitude modulation), amplitudo frekuensi (FM-frequency Modulation) dan modulasi Fase (PM-Phase modulation). 
 
Gelombang FM dan AM | XCH Blog
 
Dalam sistem komunikasi, pemancar FM lebih banyak digunakan dari pada AM. Perbedaan terletak pada spektrum frekuensi diamana FM terletak pada Band siar pada bagian VHF (very high frequency) dar spektrum frekuensi Bandwidth yang lebar dari pada gelombang pada panjang medium (MW) pada siar Band AM frekuensi yang dialokasikan untuk siar FM berada diantara 88 MHz -108 MHz, dimana ada wilayah frekuensi ini secara relatif bebas dari ganguan dari atmosfir maupun interferensi yang tidak diharafkan. Jangkauan dari sistem modulasi ini tidak jauh sejauh jika di bandingkan sistem modulasi AM yang gelombang lebih panjang dan hal ini menyebabkan noise yang diakibatkan oleh penurunan daya hampir tak terpengaruh karena dipancarkan secara LOS (Line of Sight) 2.1.1 Modulasi FM Baik FM (Frekuensi Modulation) maupun PM (Phase Modulation) merupakan kasus khusus dari modulasi sudut (angular modulation). 
 
Dalam sistem modulasi sudut frekuensi dan fasa dari gelombang pembawa berubah terhadap waktu menurut fungsi dari sinyal yang dimodulasikan (ditumpangkan). Misal persamaan gelombang pembawa dirumuskan sebagai berikut : Uc = Ac sin (wc + c) Dalam modulasi amplitudo (AM) maka nilai 'Ac' akan berubah-ubah menurut fungsi dari sinyal yang ditumpangkan. Sedangkan dalam modulasi sudut yang diubah-ubah adalah salah satu dari komponen 'wc + c'. Jika yang diubah-ubah adalah komponen 'wc' maka disebut Frekuensi Modulation (FM), dan jika komponen 'c' yang diubah-ubah maka disebut Phase Modulation (PM). Jadi dalam sistem FM, sinyal modulasi (yang ditumpangkan) akan menyebabkan frekuensi dari gelombang pembawa berubah-ubah sesuai perubahan frekuensi dari sinyal modulasi. Sedangkan pada PM perubahan dari sinyal modulasi akan merubah fasa dari gelombang pembawa. 
 
Pengertian Modulasi dan Jenis-jenisnya - Teknik Elektronika
 
Hubungan antara perubahan frekuensi dari gelombang pembawa, perubahan fasa dari gelombang pembawa, dan frekuensi sinyal modulasi dinyatakan sebagai indeks modulasi (m) dimana : m = Perubahan frekuensi (peak to peak Hz) / frekuensi modulasi (Hz) Dalam siaran FM, gelombang pembawa harus memiliki perubahan frekuensi yang sesuai dengan amplituda dari sinyal modulasi, tetapi bebas frekuensi sinyal modulasi yang diatur oleh frekuensi modulator.
 
Akhir Kata

Mungkin hanya itu dulu artikel tentang perbedaan frekuensi AM dan FM .Semoga tutorial ini bermanfaat dan terima kasih sudah berkunjung di blog saya.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama